Apa hal-hal yang menurut kamu perlu diperbaiki dari kampus ini? Mengapa?
Perluasan area parkir, karena semakin banyak yang menggunakan kendaraan bermotor sehingga membutuhkan lahan parkir yang lebih luas.
Urusan mahasiswa yang akan diurus ke kampus sistemnya terlalu bertele-tele terkadang
jalan menuju kampus yang kurang bagus
mungkin penambahan lampu jalan di dalam kampus serta parkiran mobil yang berada di gku lebih di atur lagi agar rapih
mungkin untuk fasilitas mushola dan toilet yang harus diperhatikan lebih lagi.
Jalan dan juga akses menuju kampus dan sekitar kampus mempunyai jalan kecil dan rusak, hal-hal tersebut harus dibenahi agar masyarakat sekitar dan mahasiswa dapat nyaman menjalankan aktivitas.
Taman-taman di Telkom University kurang diurus yang menyebabkan pemandangannya kurang bagus. Padahal perencanaan tamannya sudah bagus.
