Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta
UIN JKT UINJKT
- Over all rating
- Write Review
- 651 Questions Answered
Apa alasan utama kamu kuliah di kampus ini?
PTN yg masih ada di area jakarta dan punya jurusan ilmu kesehatan, tapi gak ngesampingin nilai-nilai agama ya cuma UIN Jakarta
Banyak ilmu
Aku doanya sama Allah semoga aku diterima di kampus yang dapat mendekatkan aku pada agama dan juga dapat mencerdaskan gak hanya di dunoa tapi juga diakhirat. Alhasil Allah denger doa aku dan akhirnya aku keterima disini
karena basic saya dari Madrasah Aliyah yahhhh cara satu-satunya untuk masuk negeri yang sangat pasti yaahhh cuma di UIN ini.
Karena pada dasarnya saya mengambil jurusan yang berkaitan dengan obat. Dimana kita ketahui tidak semua obat dapat dikategorikan halal. Di uin ini saya ingin menemukan obat2 yang berstandar international tetapi dengan label halal
Karena UIN adalah PTN dan biayanya terjangkau
Dekat dengan rumah. Aspek akademis dan keagamaan dua duanya dapat. UIN mengalami peningkatan pesat dari tahun ke tahun.
deket dr rumah, irit ongkos & jauhhhh
Gaada
PTN dan biaya terjangkau
