Seru-Seruan Bareng Dua Putra Presiden Jokowi Lewat Acara Mata Najwa

Si sulung pendiam dan cool, sementara si bungsu malah hobi ngelawak. Yuk, kenal lebih dekat dengan dua putra Presiden Jokowi, Gibran dan Kaesang, lewat acara Mata Najwa!

Hati-hati Kehilangan Pacar dan Sahabat Gara-Gara Berorganisasi Bareng!

Berorganisasi bareng sahabat atau pacar? Wow, seru banget pasti! Tapi hati-hati, sob. Berorganisasi—apalagi kalau bareng pacar atau sahabat—bisa bikin relationship kalian retak, lho. What? Why?!

Cara Membedakan Antara Kerjaan Penting, Kerjaan Mendesak, dan Kerjaan Nggak Penting

Mungkin kamu sering kewalahan dalam menyelesaikan pekerjaan, karena kamu berusaha mengerjakan banyak tugas secara bersamaan, tanpa punya prioritas. Nah, berikut adalah cara untuk menentukan prioritas kerja kamu!

What Advice Would You Give to Your 20 Year Old-Self – Alwi Idrus Mulachela

Intip jawaban seru seorang pengusaha muda yang disuruh ngasih nasehat ke dirinya sendiri di umur 20-an!

Menurut Penelitian, Ada 4 Tipe Umum Pasangan. Kamu Termasuk yang Mana?

Dua orang profesor dari University of Illinois meneliti 400 pasangan, dan mereka menyimpulkan bahwa ada empat tipe umum pasangan. Kamu termasuk tipe yang mana, nih?

What Advice Would You Give to Your 20 Year Old-Self – Edisi #Girlboss

Intip jawaban seru dari para cewek muda pimpinan perusahaan yang disuruh ngasih nasehat ke diri mereka sendiri di umur 20-an!

Alasan-Alasan Logis di Balik Beberapa Pantangan Populer

Katanya duduk di depan pintu, makan sambil jalan-jalan, selimutan pakai tikar, dan nyapu nggak bersih bisa berakibat buruk. Emang iya? Alasannya apa? Yuk, cari tau!

7 Soft Skills yang Harus Dimiliki Oleh Setiap Anak Muda

Jangan cuma sibuk ngembangin hard skill, sob! Kuasai juga soft skills berikut ini, supaya kamu jadi anak muda dengan daya saing yang oke punya.

Tipe Pelajar Macam Apakah Kamu? Cari Tahu Di Sini, Supaya Cara Belajar Kamu Nggak Sia-Sia!

Sudah baca materi pelajaran berulang-ulang, tapi pas ujian kamu tetap nge-blank? Wah, mungkin gaya belajar kamu kurang cocok, sob!

5 Hal yang Harus Kamu Ingat Jika Kamu Gagal Bekerja di Perusahaan Impian Setelah Lulus Kuliah

Bisa diterima bekerja di perusahaan idaman ternyata nggak gampang ya, sob. Merasa kecewa, sih, wajar banget. Tapi pengalaman ini juga bisa kamu jadikan pelajaran.

Gaya Modifikasi Seragam Sekolah yang Nggak Bikin Kamu Kena Sanksi

Kepengen memodifikasi tampilan seragam sekolah kamu? Simak ide-ide berikut, deh, supaya modifikasi seragam kamu nggak dianggap melanggar aturan sekolah!

Manfaat dan Tantangan Penggunaan Teknologi Dalam Kegiatan Belajar Mengajar

Manfaat teknologi sudah mulai terasa ke kegiatan belajar mengajar di sekolah dan perguruan tinggi. Tapi kendala untuk menerapkan teknologi dalam pendidikan juga berat lho, gaes!

POPULAR ARTICLE
Dibuat dan dikembangkan di Jakarta, Indonesia Hak Cipta Dilindungi 2015 - 2025 PT Manual Muda Indonesia ©
Rencanamu App

Platform Persiapan Kuliah & Karir No 1