7 tahun yang lalu
Saran ambil kuliah di pts belum terakreditasi atau gap year
Minta sarannya kak, saya berminat kuliah ke gizi pingin jadi ahli gizi nah di daerah saya ada pts nah pts tersebut buka prodi s1 gizi tahun kemarin dan belum terakreditasi. Menurut kakak aku coba daftar disana atau tidak?
1 Jawaban
<p>Hai Ayu,</p><p>akreditasi kampus/program studi memang penting untuk dipertimbangkan, tapi jangan menjadikan hal tersebut sebagai satu-satunya hal yang kamu jadikan sebagai landasan memilih kampus/program studi. Selama kamu bisa berkuliah di program studi yang kamu banget, kenapa nggak?</p><p>Soal pertimbangan haruskan kamu ambil gap year tahun ini, coba baca artikel satu ini, deh.</p><p><a href="http://www.youthmanual.com/index.php/post/sudut-pandang/haruskah-kamu-mengambil-gap-year-tahun-ini">http://www.youthmanual.com/index.php/post/sudut-pandang/haruskah-kamu-mengambil-gap-year-tahun-ini</a></p><p>Semoga membantu!</p>
Dibuat dan dikembangkan di Jakarta, Indonesia
Hak Cipta Dilindungi 2015 - 2025 PT Manual Muda Indonesia ©
